Doa Penghibur dan Penguat Hati saat Harapan Tak Terkabul
Setiap manusia pasti punya keinginan, baik yang kecil maupun besar. Sudah sewajarnya jika manusia mengharapkan sesuatu dalam hidup dan berusaha mencapainya. Ada banyak cara agar keinginan tercapai. Dua cara yang paling mulia adalah berikhtiar dan berdoa kepada Allah SWT. Namun ada kalanya harapan tak terkabul. Usaha sudah dilakukan dengan maksimal, begitu juga dengan doa. Namun…